Jumat, 05 Januari 2018

HERO LESLEY


KISAH HERO LESLEY  SANG SNIPER DAN CARA BERMAINYA


 Kisah Lesley


Lesley dibesarkan oleh Vance Family, di mana ayahnya dahulu bekerja menjaga keluarga bangsawan ini. Saat terjadi serangan oleh rival Vance Family, ayah Lesley terbunuh di dalam pertempuran. Untuk membalaskan dendam ayahnya tersebut, Lesley kemudian bergabung dengan tim penyerang Vance Family. Ia mengambil senapan laras panjang hitam milik ayahnya dan menyelesaikan misi terakhir ayahnya. Air matanya terus menetes selagi ia melepas tembakan ke musuh dan menghabisi para pembunuh ayahnya tersebut

Lesley pun lalu diadopsi oleh Vance Family sekaligus menjadi orang kepercayaan untuk mengasuh sekaligus mengawasi pewaris tunggalnya, Harley, yang aslinya memang seorang pembuat masalah. Ia menggunakan bakatnya dalam hal sihir untuk menyebabkan banyak masalah di Vance Family, namun hanya Lesley yang bisa mengontrol Harley. Kenakalan Harley akhirnya berhenti berkat kebaikan hati Lesley.

Lesley pun akhirnya memutuskan untuk mengawasi Harley berlatih dan diam-diam melindunginya dari kejauhan. Sejak saat itu, setiap monster yang terkena sihir Harley akan tertembak oleh peluru hitam. Kabar ini akhirnya tersebar di seluruh penjuru Land of Dawn tentang seorang penyihir muda yang diikuti oleh sniper bayangan misterius.


Cara bermain lesley 




1. Pertama lesley seorang MM jadi perbanyaklah farming2. pintar pintarlah menggunakan skill ulti lesley 



    skill 1

Master Of Camouflage

Memasuki keadaan kamuflase selama 5 detik,
meningkatkan kecepatan gerakan sebesar 30% dan serangan fisik hingga 50.
 Mengatasi atau mengambil kerusakan akan membatalkan keadaan saat berada dalam keadaan kamuflase, ruang di sekelilingnya dipelintir yang bisa diperhatikan oleh musuh.

skill 2

Tactical Grenade

Melempar granat taktis, memberikan kerusakan fisik dan menjatuhkannya kembali sementara mundur sedikit.

skill 3

Ultimate Sniper

Meninggalkan indranya dan menangkap semua gerakan musuh di suatu daerah oleh pikirannya.
Menembak keluar 4 peluru mematikan, menangani 250 kerusakan fisik, Pluru bisa diblokir oleh hero lain

3. Guide yang di gunakan adalah :scarlet phantom,windtalker,swift boots,barserker's fury,haas's claws



OK sekian kisah hero baru lesley si sniper dan cara memakainya
keeping savage.....!!!!!




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HERO LESLEY

KISAH HERO LESLEY  SANG SNIPER DAN CARA BERMAINYA  Kisah Lesley Lesley dibesarkan oleh  Vance Family , di mana ayahnya dahulu beker...